Minggu, 07 Juli 2013

Apa Yang Dimaksud Brainstorming?

| Minggu, 07 Juli 2013
Dalam proses belajar mengajar dikenal istilah Brainstorming. Apa maksudnya?

Brainstorming adalah bertukar pikiran atau pendapat. Siswa menyampaikan gagasannya berdasarkan topik yang dipelajari.

Brainstorming biasanya dilakukan diawal pembelajaran. Guru memperkenalkan sebuah topik dan meminta siswa untuk mengelaborasinya.

Bagaimana cara melakukan Brainstorming? Simak langkahnya di postingan ini: Cara Brainstorming Pelajaran Bahasa Inggris.

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar