Senin, 18 Januari 2016

Descriptive Text Tentang Binatang dalam Bahasa Inggris dan Artinya

| Senin, 18 Januari 2016
Ini adalah contoh descriptive text tentang binatang peliharaan di rumah. Binatang yang saya ambil sebagai contoh adalah burung Kakatua milik saya di rumah.



Versi Bahasa Indonesia

Benny, Burung Kakatua

Benny adalah nama burung kakatua saya. Saya membelinya setahun lalu di pasar burung. Saya tertarik membeli burung ini karena dia lucu dan suaranya bagus.

Benny berwarna putih. Dia punya jambul di kepala. Kakinya berwarna kecoklatan. Matanya kecil dan jernih. Paruhnya runcing.

Tiap pagi kuberi makan jagung. Kadang ku ganti dengan sayuran seperti wortel dan brokoli. Sekali-kali dia kuberi makan apel dan pisang.

Aku dan Benny seperti dua sahabat. Saat aku sedih dia bisa menghibur dengan suaranya yang merdu. Saat aku bahagia diapun seakan-akan ikut bahagia.

Versi Bahasa Inggris

Benny, My Cockatoo Bird

Benny is the name of my cockatoo. I bought him a year ago at the bird market. I was interested in buying this bird because he was funny and had a good voice.

Benny has white color. He had a beautiful yellow crest on his head. His legs are brownish color. His eyes are small and clear. He also has pointy beak.

Every morning I feed him some corn. Sometimes I give him vegetables like carrots and broccoli. Once in a while I give him apples and bananas.

Benny and I are like close friends. When I'm sad he can entertain me with his melodious voice. When I am happy, he looks very happy too.

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar