Apa Bahasa Inggrisnya tertangkap basah?
Tertangkap basah mempunyai arti terpergok sedang melakukan sesuatu. Dalam Bahasa Inggris disebut caught in the act.
Jika diterapkan dalam kalimat, maka kata in the act dihilangkan. Diganti dengan kegiatan yang tertangkap basah dalam bentuk gerund.
Contoh penggunaan dalam kalimat:
- He was caught stealing some goods from the shelf (Dia tertangkap basah mencuri beberapa benda dari rak).
- The robber was caught threatening some people using gun by police (Perampok tertangkap basah sedang menodong orang oleh polisi).
Bisa juga caught red handed....
BalasHapus