Minggu, 24 Juni 2012

Cara Nonton TV Online Dengan Add Ons Mozilla

| Minggu, 24 Juni 2012
Ada cara paling mudah untuk nonton TV online. Anda cukup menginstal Add Ons Mozilla Firefox di browser Mozilla yang anda gunakan.

Bagaimana cara menginstal  TV online menggunakan Add Ons Mozilla Firefox?

Klik link ini untuk menginstal Add Ons TV online. Anda akan dibawa ke halaman Add Ons TV online Mozilla Firefox. Disana, anda tekan Add to Firefox. Dan biarkan proses unduh dan instalasi berjalan.

Setelah selesai, restart browser Mozilla anda. Lalu, lihat di bawah address bar. Ada 4 icon TV berwarna biru, hijau, biru muda dan merah.

Saya menyarankan Add Ons ini karena gambarnya bagus dan tidak tersendat-sendat alias lancar jaya. Saya menggunakan Smarfren premium harga 90 ribu per bulan dengan modem HP Smartfren Xtream.

Okeh, selamat menikmati.

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar