Senin, 15 Agustus 2011

Cara Membuat Rujak Lontong Menggunakan Bahasa Inggris dan Artinya

| Senin, 15 Agustus 2011
Di perempatan SMP II Jember saya berhenti di sebuah warung. Saya masuk dan memesan rujak yang sudah lama tidak saya cicipi. Lalu timbullah ide untuk membuat artikel teks procedure cara membuat rujak lontong atau How To Make Rujak Lontong.

Versi Bahasa Inggris 

Goal: How To Make Rujak Lontong

Ingredients:
  • Peanuts
  • Lontong
  • Vegetables: Kangkung, Cucumber
  • Petis
  • Salt
  • Sugar
  • Water
Steps to make Rujak Lontong:
1. Put the peanut, a pinch of petis, a pinch of salt, a pinch of sugar on a mortar and grind them together.
2. Add some water and grind them again.
3. Cut lontong into some cubes, also kankung and cucumber and put them into the mixture.
4. Mix the grinded ingredients with them.
5. Add some chilies if you like hot rujak lontong.
6. Rujak lontong is ready to serve.

Versi Bahasa Indonesia

Cara Membuat Rujak Lontong

Bahan-bahan:
  • kacang
  • lontong
  • sayuran: kangkung, timun
  • petis
  • garam
  • gula
  • air

Langkah membuat rujak lontong
1. Masukkan kacang, petis, garam, dan gula di atas cobek lalu gerus sampai halus.
2. Tambahkan air lalu haluskan lagi.
3. Potonglah lontong kecil-kecil, juga kangkung dan timun tipis-tipis dan campurkan ke dalam adonan.
4. Campurkan bahan yang sudah digerus dengan potongan tadi.
5. Tambahkan lombok jika anda suka rujak pedas.
6. Rujak siap disajikan

Nah itu saja cara membuat rujak lontong. Selamat menikmati sambil belajar berbahasa Inggris.

Salam hangat Fadli Eha ~ Sekolahoke.com

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar